Kudus, 17 Juli 2024 – Dua mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir Fakultas Ushuluddin Adab dan Humaniora Universitas Islam Negeri Profesor Kiai Haji Saifuddin Zuhri Purwokerto (UIN SAIZU berhasil meraih juara 1 cabang lomba Karya Tulis Ilmiah dalam ajang Qur’anic Fest III 2024 yang diadakan oleh Himpunan Mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir…
Read MorePurwokerto – Prestasi membanggakan kembali ditorehkan oleh mahasiswa Fakultas Ushuluddin, Adab, dan Humaniora (FUAH) Universitas Islam Negeri (UIN) Saizu Purwokerto. Wita Azqi Fitria, mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir (IAT), berhasil lolos seleksi untuk mengikuti program magang internasional di Thailand. Wita berhasil melalui berbagai tahapan seleksi yang ketat untuk dapat mewakili FUAH di program…
Read MoreTanggal 29 Maret 2024 akan selalu diingat sebagai masa kejayaan bagi Mahasiswa Program Studi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir. Dalam Kompetisi Ilmiah Nasional Mahasiswa Universitas (KINMU) yang diadakan pada tanggal 4 Maret sampai 28 Maret 2024, para mahasiswa dari Prodi Ilmu Al-Qur’an dan Tafsir UIN Saifuddin Zuhri Purwokerto menorehkan sejarah dengan meraih kemenangan gemilang dalam berbagai…
Read MorePurwokerto, 30 Mei 2024 โ Prestasi membanggakan kembali diraih oleh mahasiswa Universitas Islam Negeri Prof. K.H. Saifuddin Zuhri Purwokerto dalam ajang Kompetisi Ilmiah Nasional Mahasiswa Ushuluddin (KINMU) III tahun 2024. Dua mahasiswa dari Fakultas Ushuluddin dan Humaniora berhasil meraih juara pertama dalam kategori karya tulis ilmiah ilmu perpustakaan dan sains informasi. Rafi Maulana Putra berhasil…
Read MorePurwokerto, 29 Mei 2024 – Dengan sukacita yang mendalam, kami ingin mengucapkan selamat atas pencapaian luar biasa Saudara Moh. Sepul Bahri dan Saudari Ariija Nayla Farha dalam Kompetisi Ilmiah Nasional Mahasiswa Ushuluddin (KINMU) III 2024. Prestasi luar biasa yang mereka raih sebagai Juara 2 pada cabang Kaligrafi Dekorasi dan Juara 2 pada cabang Film Pendek…
Read MoreMataram, 29 Mei 2024 โ Fakultas Ushuluddin Adab dan Humaniora (FUAH) Universitas Islam Negeri (UIN) Prof. Saifuddin Zuhri Purwokerto kembali menorehkan prestasi gemilang di ajang Kompetisi Ilmiah Nasional Mahasiswa Ushuluddin (KINMU) 2024. Setelah melalui berbagai tahap seleksi, FUAH berhasil meraih gelar Juara Umum II dalam kompetisi bergengsi yang diikuti oleh UIN Raden Fatah Palembang, UIN…
Read MorePurwokerto,20 Mei 2024 – Saudara Fahrul Al Rasyid Mahasiswa Arsitektur UIN SAIZU Purwokerto, telah berhasil meraih juara kedua dalam kategori perlombaan sketsa pada ajang lomba Compac’t Living 2024 di Universitas Internasional Batam. Keberhasilannya dalam kategori ini menunjukkan kemampuan yang luar biasa dalam menggambarkan ide-ide desain secara visual dengan detail dan kreativitas yang tinggi. Dalam lomba…
Read MorePurwokerto, 5 Mei 2024 – Prestasi gemilang kembali ditorehkan oleh mahasiswa UIN Prof. K.H. Saifuddin Zuhri Purwokerto. Salah satu mahasiswa dari Fakultas Ushuluddin Adab dan Humaniora berhasil meraih Juara 1 dalam lomba karya tulis ilmiah di ajang (KINMU). Kompetisi yang diadakan secara nasional ini diikuti oleh ratusan mahasiswa dari berbagai perguruan tinggi di Indonesia. Lomba…
Read MorePurwokerto – 17 Maret 2024, Program studi Arsitektur telah berhasil memperoleh akreditasi “Baik” , menandakan bahwa prodi ini memenuhi standar kualitas pendidikan yang ditetapkan oleh lembaga akreditasi. Dalam Surat Keputusan Direktur Dewan Eksekutif Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi dengan nomor SK:844/SK/BAN-PT/Ak.P/III/2024 menetapkan pada tanggal 13 Maret 2024 prodi Arsitektur UIN Prof K.H.Saifuddin Zuhri Purwokerto terakreditasi…
Read MoreMahasiswa Program Studi Tasawuf dan Psikoterapi berhasil meraih juara dua dalam Lomba Karya Tulis Ilmiah Pemuda tingkat Kabupaten Banyumas. Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda 2023, Bidang Pemuda DINPORABUDPAR Kabupaten Banyumas menyelenggarakan Lomba Jambore Pemuda Tingkat Banyumas dan Lomba Pemuda Pelopor Tingkat Banyumas. Akun instagram @pemudadinporabudparbms menyiarkan penyelenggaraan kompetisi ini dimulai pada tanggal 11 Agustus…
Read More
Recent Comments